Perkuat Kerja Sama Penanggulangan Banjir di Jakarta, Juaini Yusuf Temui Gatot Eddy Pramono

Untuk menanggulangi dampak banjir yang menerjang, Kepala Dinas Sumber Daya Air (SDA) DKI Jakarta Juaini Yusuf menemui Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Gatot Eddy Pramono di Markas Polda Metro Jaya. “Kita meminta Pak Kapolda ikut membantu menanggulangi dampak banjir Jakarta,” kata Kepala Dinas SDA. (22/07/2019).
Selain menimbulkan banyak masalah karena banjir, terutama terkait masalah keamanan lingkungan. Apalagi permukiman yang ditinggalkan penghuninya untuk mengungsi.
Menurutnya, Warga yang mengungsi atau dievakuasi ini perlu juga merasa aman meninggalkan rumahnya. Tentunya perlu bantuan dari pihak kepolisian. (HumasPolri)
0 Response to "Perkuat Kerja Sama Penanggulangan Banjir di Jakarta, Juaini Yusuf Temui Gatot Eddy Pramono"
Post a Comment